Digosipkan Akan Gabung Real Madrid, Emre Can Siap Tinggalkan Juventus?

Emre Can Siap Tinggalkan Juventus

Berbagai portal berita dunia olahraga kini tengah gencar-gencarnya memberitakan jadwal bola yang kini memasuki musim pertandingan piala duniaRumor transfer yang kini sedang mejadi perbincangan juga menjadi berita lain yang banyak menghiasi halaman portal-portal berita iniSalah satunya yang cukup mengejutkan adalah rumor Emre Can yang digosipkan akan meninggalkan Juventus.

Perjalanan Emre Can di Dunia Bola

Pemain kelahiran Farnkfurt, Jerman, 25 tahun yang lalu ini adalah salah satu pemain profesional yang memiliki karir cemerlang di ranah persepak bolaanMeskipun usianya masih tebilang muda, ia telah dipercaya untuk berlaga bersama tim nasional jerman dan klub besar JuventusDisini ia memainkan beragam peran pentingMulai dari bek sayap, bek tengah, hingga gelandang bertahan. Berdasarkan liveskor terbarunya, kemampuan Emre bisa dibilang tak bisa dipandang sebelah mata.

Emre mengawali debut profesionalnya di dunia sepak bola bersama Bayer Laverkusen dan Bayern Muenchen sebelum kemudian diajak bergabung dengan Liverpol pada 2014. Emre telah berlaga disejumlah pertandingan bergengsi, mulai dari level U-15, level U-21, bahkan tampil pada kejuaraan Eropa pada 2015 yang lalu dengan membawa nama tim nasional JermanTahun berikutnya, ia dipercaya memperkuat skuad Kejuaraan Eropa kemudian membela skuad Jerman dan memenangkan Piala Konfederasi FIFA pada 2017.

Di Incar Madrid?

Madrid sepertinya benar-benar berniat merombak timnya agar bisa kembali meraih eksistensinya yang sempat merosot akhir-akhir iniTerbukti dengan semakin memanasnya rumor transfer Emre ke Madrid yang ramai digosipkan bersama perbincangan mengenai jadwal bola dimana-mana.

Setelah sebelumnya N’Golo Kante, kini gilaran Emre yang dirumorkan akan meninggalkan Juventus demi bergabung dengan tim yang dilatih Zinadine Zidane iniPadahal Emre bisa dibilang belum lama bergabung dengan tim Si Nyonya TuaIa bergabung dengan tim ini dengan status free transfer pada 2018 yang lalu.

Kenyataan Pahit

Rumor Emre yang menyebutkan bahwa ia akan meninggalkan Turin semakin kencang berhembus setelah berita mengenai kenyataan pahit yang harus ditelan Emre di Juventus diketahui masyarakat. YapsIa tidak dimasukkan dalam daftar rencana Maurizio Sarri, bahkan didaftarkan sebagai skuat UCL Juventus pun tidakHal ini tentunya sangat mengecewakan bagi Emre.

Berdasarkan berita yang dilansir sportsmole, Can dirumorkan akan bergabung dengan Madrid pada awal tahun depanDalam berita ini dilaporkan juga bahwa melalui agennya, Emre telah menjalin kontrak dengan beberapa klub besar termasuk diantaranya Real Madrid.

Juventus diberitakan tidak mematok harga mahal untuk EmreMaklum, mereka mendapatkan sang gelandang ini secara free tanpa mengeluarkan sepeserpunTak heran jika eks Liverpool tampan berdarah Turki ini nantinya akan mendapatkan banyak peminat.

Gimana menurutmu guys? Tetap ikuti beritanya di sini ya. Jangan lupa untuk mengikuti liveskor terbaru berbagai pertandingan sepak bola disini.

Salam bola!